Kategori
Uncategorized

Daftar Mahkota Dari Berbagai Negara

Daftar Mahkota Dari Berbagai Negara

Daftar Mahkota Dari Berbagai Negara – Berbicara tentang mahkota tentu tidak lah lepas dari kerajaan pastinya. Mahkota adalah suatu penghias kepala yang di miliki oleh penghuni atau keturunan kerajaan pada umumnya, dan mahkota juga melambangkan kekuasaan  bagi yang memakainnya.

kali ini dan di pembahasan kali ini kita akan membahas perihal tentang apa itu yang di maksud mahkota dan kerajaan mana saja yang memiliki perhiasan yang super mewah untuk diletakkan di kepala tersebut berikut ini penjelasan mengenai mahkota. .creative-kids.

1 Mahkota Swedia

Tiara milik Ratu Josephine yang merupakan istri pertama Napoleon I ini terdiri dari emas dan mutiara dengan 7 batu perhiasan berukiran tokoh mitologi Venus dan Cupid. Mahkota ini di terima oleh Ratu Josephine sebagai mahar pernikahan raja masa depan Swedia Oscar I pada tahun 1823.

2. Ruby Tiara Inggris.

Ruby Tiara yang di miliki oleh Ratu Elizabeth II ini terdiri dari 96 batu rubi yang di percaya mampu melindungi pemiliknya dari kejahatan dan 96 macam penyakit. Rubi ini kemudian di manfaatkan untuk membuat sebuah tiara yang di kenal dengan nama The Burmese Ruby Tiara dengan desain menyerupai karangan bunga mawar merah. Batu berlian pun di gunakan sebagai kelopaknya.

Daftar Mahkota Dari Berbagai Negara

3. Mahkota Spanyol.

The Mellerio Floral Tiara di berikan oleh Jendral Franco untuk Putri Sofia sebagai hadiah pernikahannya bersama Juan Carlos. Mahkota bermotif floral ini juga pernah di gunakan sebagai kalung dan bros pada saat acara pernikahannya. Hingga saat ini, The Mellerio Floral Tiara menjadi tiara yang paling lama di gunakan oleh warga kerajaan Spanyol.

4. Mahkota Malaysia.

Gandik Di raja milik kerajaan Malaysia ini di buat dengan beberapa motif tradisional dengan bentuk bulan sabit, lengkap dengan bentuk bintang di tengahnya, dan motif awan. Tiara ini adalah warisan turun temurun untuk Ratu Malaysia yang terbuat dari platinum dan berlian Livechat Live22

5. Mahkota Inggris.

atas perintah Ratu Mary, istri dari Raja George V. Terdapat 19 berlian bulat yang di lengkapi dengan berlian hati di atasnya. Hingga kini, mahkota Inggris ini terus di wariskan turun temurun kepada Ratu Inggris.